Mengenal Prodi Ilmu Kehutanan: Prospek Kerja Jurusan dan Bidang yang Dipelajari

- 2 April 2022, 09:00 WIB
Salah satu Universitas dengan jurusan Kehutanan di Indonesia
Salah satu Universitas dengan jurusan Kehutanan di Indonesia /www.ugm.ac.id

Ketika lulus dari jurusan kehutanan dan telah mendapat gelar S.Hut tentu banyak tugas yang menunggu untuk memperbaiki hutan Indonesia.

 Baca Juga: Tips Kuliah: 4 Jurusan Kuliah yang Dianggap Paling Santai, Ada yang Bisa Ditempuh Kurang dari Empat Tahun!

Berbagai pekerjaan di bidang kehutanan amat sangat dibutuhkan saat ini untuk menciptakan ahli-ahli kehutanan yang dapat membuat hutan berfungsi kembali seperti sedia kala.

Berikut ini beberapa peluang kerja yang dapat diambil dari para mahasiswa yang lulus dari jurusan kehutanan.

1.Pengusaha

Berdasarkan mata kuliah yang diajarkan, lulusan bidang kehutanan bisa menjadi pengusaha kayu dengan tetap memperhatikan segi ekologi.

 Baca Juga: 6 Jurusan Kuliah di Perguruan Tinggi yang Lulusannya Banyak Dicari oleh Perusahaan

2.BUMN

Ahli kehutanan juga bisa bekerja di instansi pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan atau BUMN seperti Perhutani, Inhutani, atau Perkebunan Nusantara.

3.NGO atau LSM

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: UGM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x