5 Tips Berkendara Menyambut Puncak Musim Hujan yang Diprediksi Jatuh Pada Bulan Desember 2022 dan Januari 2023

- 30 November 2022, 11:04 WIB
Seluruh atlet Cabor atletik Peparda VI Jabar 2022 berhenti bertanding karena kondisi cuaca karena lapangan stadion wibawa mukti diguyur hujan cukup deras
Seluruh atlet Cabor atletik Peparda VI Jabar 2022 berhenti bertanding karena kondisi cuaca karena lapangan stadion wibawa mukti diguyur hujan cukup deras /Rustandi/Jurnal Soreang

Baca Juga: Curah Hujan Tinggi, Warga Indonesia Diminta Waspada Pada Fenomena La Nina Triple-Dip, Apa Itu?

  1. Gunakan Cairan Anti Jamur

Bercak air hujan yang dibiarkan berisiko menimbulkan jamur pada kendaraan.

Menghindari hal tersebut, gunakan cairan anti jamur untuk melindungi body dan kaca kendaraan.

  1. Periksa Kondisi Kendaraan

Hal paling utama dalam berkendara adalah memastikan kendaraan dalam kondisi prima. Perhatikan kondisi aksesori pendukung berkendara atau spare part kendaraan seperti lampu jarak dekat dan jauh, lampu sein, ban, atau wiper bagi pengendara mobil.

Baca Juga: Dusun Kandangan, Tegalsari, Garung Dilanda Longsor, Koramil 04/Garung Turun Tangan Bantu Warga

  1. Sedia Pelindung Sepatu Anti Air

Untuk menghindari sepatu kerja basah terkena air hujan, pengendara motor wajib sedia pelindung sepatu anti air.

Pastikan mantel sepatu yang dibeli berkualitas dan sesuai dengan ukuran sepatu.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Tokopedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x