Contoh Soal dan Pembahasan Materi TPS Literasi Bahasa Inggris 1 UTBK SNBT 2023

- 29 Desember 2022, 10:26 WIB
Contoh Soal Tes Skolastik Literasi Bahasa Inggris UTBK/SNBT 2023 Perguruan Tinggi Beserta Ulasannya
Contoh Soal Tes Skolastik Literasi Bahasa Inggris UTBK/SNBT 2023 Perguruan Tinggi Beserta Ulasannya /pixabay/F1Digitals

Berikut adalah materi TPS yang akan diujikan dalam UTBK SNBT 2023:

1. Penalaran Umum (PU) (Ada di UTBK SBMPTN 2022)

2. Pengetahuan Kuantitatif (PK) (Ada di UTBK SBMPTN 2022)

3. Pengetahuan dan Pemahaman Umum (PPU) (Ada di UTBK SBMPTN 2022)

4. Pemahaman Bacaan dan Menulis (PBM) (Ada di UTBK SBMPTN 2022)

5. Literasi dalam Bahasa Indonesia (baru)

6. Literasi dalam Bahasa Inggris (baru)

7. Penalaran Matematika (baru)

Untuk menunjang kesiapan peserta tes UTBK SNBT, berikut Kabar Wonosobo sajikan latihan soal beserta pembahasannya sesuai dengan latihan soal yang diberikan oleh Balai Pengelolaan Pengujian Pendidikan (BPPP)

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: snpmb.bppp.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah