Bagaimana Cara Menangani Demam Scarlet yang Terlanjur Menyerang Anak saat Tak Punya Antibiotik di Rumah?

- 4 April 2023, 07:07 WIB
Demam Scarlet yang riskan menyerang anak-anak
Demam Scarlet yang riskan menyerang anak-anak /Pexels/

3. Berikan permen pelega tenggorokan kepada penderita, agar tenggorokan terasa lebih nyaman.

 

4. Hindarkan penderita dari asap rokok dan produk-produk pembersih dengan bau yang menyengat.

 

5. Gunakan pelembab udara di dalam rumah, hal ini bertujuan untuk menghilangkan udara kering yang dapat memicu radang tenggorokan.

Baca Juga: 4 Fakta Demam Keong yang Jadi Endemi di Sulawesi Tengah: Sudah Ada Sejak Zaman Mesir Kuno

Lima daftar tersebut yang dapat dilakukan oleh Ibu sebagai penanganan awal bagi penderita Demam Scarlett dirumah.

Ikuti Selengkapnya Artikel Kami di Google News.***

 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: CDC yankes.kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x