Sholat Lailatul Qadar: Bacaan Niat, Keutamaan, Lengkap Tata Cara Pelaksanaan

- 18 April 2023, 17:02 WIB
Ilustrasi./ Bacaan niat, keutamaan, lengkap beserta tata cara pelaksanaan sholat Lailatul Qadar
Ilustrasi./ Bacaan niat, keutamaan, lengkap beserta tata cara pelaksanaan sholat Lailatul Qadar /Pixabay.com

Artinya: Saya niat sholat sunnah Lailatul Qadar empat rakaat dengan menghadap kiblat, karena Allah Taala.

Baca Juga: Tren Konsumsi Oralit Cegah Haus Saat Puasa, Diam-diam Punya Efek Samping Berbahaya

Tata Cara Sholat Lailatul Qadar 2 dan 4 Rakaat:

Tata cara sholat Lailatul Qadar pada dasarnya sama dengan tata cara sholat pada umunya. Yaitu sebagai berikut:

1. Membaca niat

2. Takbiratul Ikhram

3. Membaca doa iftitah

4. Membaca surat Al-Fatihah

5. Membaca surat pendek

6. Melakukan ruku

Halaman:

Editor: Arum Novitasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x