5 Tips Kuliah di Luar Negeri Ala Xaviera Putri

- 18 Desember 2023, 22:34 WIB
Ilustrasi kuliah di luar negeri
Ilustrasi kuliah di luar negeri /ANTARA/Pixabay
  1. Masak Sendiri dan Buat Bekal 

Untuk menghemat pengeluaran makanan, Xaviera memasak sendiri dan membuat bekal untuk sehari-hari. Dalam videonya, ia menunjukkan tempat belanja bahan masakan halal, lokasinya terletak di Turkish Market. Mulai dari beras, daging, hingga berbagai bumbu masakan. “Di Munich lebih mahal daripada Korea, bisa keluar sekitar Rp100.000 untuk sekali makan saja,” kata Xaviera. 

Baca Juga: Menteri Luar Negeri China Sebut Balon Udara di Langit Benua Amerika Hanya Kesalahan

  1. Naik Kendaraan Umum 

Sebagai alternatif transportasi, Xaviera biasa memanfaatkan kendaraan umum di Jerman. Tentu ini dapat menjadi pilihan yang hemat dan efektif untuk mobilitas sehari-hari.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Gushcloud International


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x