Rekomendasi 5 Binatang Eksotis dan Anti Mainstream yang Bisa Dijadikan Hewan Peliharaan untuk Meredakan Stres

- 2 Juni 2022, 19:15 WIB
Chinchilla yang bisa dijadikan alternatif hewan peliharaan
Chinchilla yang bisa dijadikan alternatif hewan peliharaan /pinhome

Baca Juga: UNIK! Hewan Menggemaskan Ini Ternyata Memiliki Sidik Jari Layaknya Manusia. Ini Alasannya!

Salah satu kelebihan dalam merawat sugar glider adalah hewan tersebut selalu menjaga tubuhnya agar tetap bersih sehingga Anda tidak perlu repot untuk merawatnya.

2.Burung Kakatua

Burung kakatua memiliki warna tubuh yang indah, hewan ini juga termasuk ramah dan penyayang.

Kakatua memiliki kecerdasan, sehingga kalian bisa melatih untuk meniru suara manusia dan mampu hidup 10-14 tahun.

Baca Juga: Bukan Siput, Ternyata Mamalia Asal Amerika Inilah yang Jadi Hewan Paling Lambat di Dunia

Berbagai jenis kakatua yang dapat dipelihara yakni kakatua hitam, kakatua Maluku, Parkit Australia, dan lainnya.

3.Kura-kura

Salah satu pilihan binatang peliharaan yang unik dan mudah dirawat sendiri adalah kura-kura.

Hewan bercangkang yang hidup di dua alam ini juga termasuk binatang yang memiliki umur panjang.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x