4 Fakta Emil Dardak, Wakil Gubernur Berprestasi yang Terjun ke Dunia Politik di Usia Muda

- 14 Maret 2022, 13:00 WIB
Emil Dardak, Wakil Gubernur Jawa Timur
Emil Dardak, Wakil Gubernur Jawa Timur /Tangkapan layar Zoom Meet/Forum Pimred PRMN

Prestasinya tersebut membuatnya kerap mendapat beasiswa untuk menempuh pendidikan tinggi hingga lulus pendidikan doktoral di usia 28 tahun.

2. Awal Mula tertarik dengan Dunia Politik

Emil menyatakan bahwa awal mula ketertarikannya di dunia politik dimulai sejak pilkada DKI Jakarta tahun 2012.

Menurut Emil Dardak, sejak saat itu banyak muncul tokoh politik yang berprestasi dan disukai oleh masyarakat.

 Baca Juga: Kronologi Pelaporan Pesta Ultah Gubernur Khofifah, Jawa Timur Masih Provinsi dengan Fatalitas Covid Tertinggi

3. Peran Arumi Bachsin

Tak dapat dipungkiri bahwa Arumi Bachsin, istri dari Emil Dardak memiliki kontribusi penting terhadap karirnya di bidang Politik.

Emil Dardak tak menampik jika pada awal karir politiknya, popularitas Arumi Bachsin menjadi salah satu faktor yang membuat elektabilitas dirinya di mata masyarakat naik.

Pada kesempatan klarifikasi bersama forum Pimred PRMN, Emil membuka cerita

Baca Juga: Jawa Timur Teratas di Fatalitas Akibat Covid-19 se- Indonesia, Ada Sindiran dari Satgas Covid

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: PRMN Forum Pimred PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah