Bansos PKH Tahap II Cair Juni 2022! Cek Nama dan Besaran Uang yang Akan Didapatkan

- 8 Juni 2022, 12:30 WIB
Simak cara cek nama penerima PKH dan BPNT dengan melalui aplikasi Cek Bansos
Simak cara cek nama penerima PKH dan BPNT dengan melalui aplikasi Cek Bansos /Prasetia Fauzan/ANTARA

Baca Juga: Cara Cek Bansos 2022 Melalui cekbansos.kemensos.go.id, Ada BPNT 2,4 Juta Cair Tiap Bulan

Berikut cara Cek apakah kita termasuk penerima manfaat Bansos PKH atau bukan:

  1. Masuk ke laman cekbansos.kemensos.go.id
  2. Isi alamat, yaitu "Provinsi","Kabupaten", "Kecamatan", kemudian "Desa";
  3. Lalu, isi nama penerima bansos PKH;
  4. Kemudian, masukkan huruf kode pada kolom captcha;
  5. Tekan tombol "Cari data".
  6. Sistem akan memproses pencarian hingga data penerima bansos dengan identitas terkait akan ditampilkan.

***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Instagram @tri.rismaharini cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x