Banjir dan Tanah Longsor di Manado Telan 5 Korban Jiwa

- 29 Januari 2023, 15:31 WIB
Kota Manado, Sulawesi Utara diterjang banjir dan tanah longsor hingga tewaskan sejumlah warga.
Kota Manado, Sulawesi Utara diterjang banjir dan tanah longsor hingga tewaskan sejumlah warga. /Dok. BNPB/

Warga yang terdampak sudah dievakuasi, tetapi sebagian keluarga memilih untuk mengungsi ke rumah saudara yang tidak terdampak banjir dan longsor.

"Kurang lebih ada sekitar 3.866 kepala keluarga yang terdampak banjir dan tanah longsor, dengan total kurang lebih 1.582 warga yang harus dievakuasi ke lokasi yang lebih aman," ungkap Abast.

Baca Juga: V BTS Gabung Spin Off Reality Show 'Youns Kitchen', Semua Karyawan Tersenyum Cerah

Saat ini pemerintah Kota Manado, Sulawesi Utara menetapkan status keadaan darurat dengan nomor 27/KEP/B.06/BPBD/2023 tertanggal 27 Januari 2023 terhitung sejak tanggal 27 Januari 2023 hingga 2 Februari 2023.

Berdasar data Badan Nasional Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Manado, hingga saat ini dikabarkan sudah ada lima korban jiwa akibat terseret atau tertimbun pada saat banjir dan tanah longsor terjadi.

Berikut data ke kelima korban banjir dan tanah longsor tersebut:

Baca Juga: INDONESIA MASTERS 2023: Daftar Pemain Indonesia di Babak Final, Minggu, 29 Januari 2023, All Indonesian Final!

1. Agus Manumpil (62)

2. Magdalena Soda (67)

3. Jemmy Moniaga (56)

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x