Cara Menyembunyikan Status Online di WhatsApp Tanpa Harus Download Aplikasi Pihak Ketiga

- 6 Oktober 2022, 12:34 WIB
Fitur terbaru whatsapp yang akan hadir di smartphone v2.22.22.3 dan yang lebih baru
Fitur terbaru whatsapp yang akan hadir di smartphone v2.22.22.3 dan yang lebih baru /pixabay.com

 Baca Juga: Bukan Google dan Whatsapp, Inilah Daftar 15 Aplikasi dan Website Terkenal yang Patuh dan Lolos Blokir Kominfo

Perlu diketahui bahwa fitur menyembunyikan status online di WA ini terbilang baru.

Sehingga belum semua pengguna mengetahui atau paham cara melakukannya. 

Berikut cara menghilangkan status online di WA tanpa aplikasi:

 Baca Juga: WhatsApp Terancam Kena Blokir, Ini Alasan Kominfo

1. Silakan penuhi dulu syarat untuk menghilangkan online di WA yaitu upgrade aplikasi WhatsApp ke versi terbaru. 

2. Setelah diupgrade, jangan lupa restart dulu perangkat kalian. 

3. Saatnya buka aplikasi WA, kemudian klik Pengaturan/Setting.

4. Berikutnya kalian klik Akun, Privasi, baru klik Terakhir Dilihat dan Online.

5. Lalu kalian pilih Tidak ada dalam menu Siapa yang dapat melihat terakhir dilihat saya. 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Whatsapp Metro Lampung News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x