Viral! Qariah Disawer Ketika Bacakan Alquran, Ketua MUI: Perbuatan Haram dan Melanggar Nilai-Nilai Kesopanan

- 5 Januari 2023, 21:47 WIB
Suasana Hj Nadia Hawasyi, qoriah internasional asal Tangerang saat disawer
Suasana Hj Nadia Hawasyi, qoriah internasional asal Tangerang saat disawer /Tangkapan Layar/Twitter @Hilmi28

“Sepakat, jikapun mau ngasih uang kepada Qoriah tersebut karena kemerduan dan keindahan suaranya, bisa dengan cara yg lebih elegan dan beradab, habis dia ngaji, kasih uang dalam amplop, tidak dihamburkan atau diselipkan ke jilbabnya yg malah kelihatan menjadi riya' dan sombong,” tulis @andries7868. 

Baca Juga: Sering Dikaitkan dengan Neymar, Ini Lirik Lagu ‘Parado No Bailao’ yang Viral di TikTok 

“Nyawer bisa jadi salah satu bentuk memberi hadiah itu salah satu sunnah Rasul. Namun cara nyawernya ini yg menurut saya bermasalah disamakan dengan nyawer biduan dangdut. Wallahu alam,” tulis @Bekan_Kutoanyar. ***

 

 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Twitter @cholilnafis


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah