Salah Satu Destinasi Wisata Budaya Jabar, Ini Sederet Seni dari Kuningan

- 23 Desember 2022, 10:08 WIB
Selain miliki alam indah untuk berwisata seperti Telaga Cirerem, Kuningan Jawa Barat juga miliki ragam hasil seni yang cocok jadi referensi wisata budaya, simak selengkapnya.
Selain miliki alam indah untuk berwisata seperti Telaga Cirerem, Kuningan Jawa Barat juga miliki ragam hasil seni yang cocok jadi referensi wisata budaya, simak selengkapnya. /Instagram/ @telagabiruciceremofficial/

 

Seni Budaya Sapton

Seni budaya Sapton diselenggarakan ketika ulang tahun atau hari jadi Kabupaten Kuningan.

Seni budaya ini berupa permainan ketangkasan dalam berkuda, serta para kepala desa, demang, atau kuwu menjadi pesertanya.

 Baca Juga: Unik, TNI Asal Sapuran Ini Pulang Kampung Wonosobo–Solo Jalan Kaki untuk Sambut Masa Pensiun

Seni Budaya Kawin Cai

Seni budaya Kawin Cai berasal dari Desa Maniskidul dan Babakan Mulya, Kecamatan Jalaksana.

Kesenian ini dilaksanakan setelah adanya panen padi pada masyarakat setempat, sebagai rasa syukur atas rejeki yang diberikan.

Biasanya, tradisi ini digelar pada hari Jumat Kliwon. 

 Baca Juga: Bupati Wonosobo Gelar Apel Pasukan Sebagai Bentuk Kesiapan Menyambut Nataru

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: jabarprov.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x