Mengenal Depuk dan Perkedel Busil, Camilan TMMD Sengkuyung di Desa Sigedang, Kejajar, Wonosobo

- 9 Agustus 2022, 22:20 WIB
Depuk dan perkedel busil, makanan khas Desa Sigedang yang jadi makanan TNI selama TMMD Sengkuyung
Depuk dan perkedel busil, makanan khas Desa Sigedang yang jadi makanan TNI selama TMMD Sengkuyung /Pendim 0707/Wonosobo

Depuk merupakan makanan yang terbuat dari singkong.

Adapun cara pembuatannya adalah setelah singkong dikupas kulitnya diparut kasar lalu ditambah bumbu dan dimasak.

 Baca Juga: Bupati Wonosobo Pukul Gong Sebagai Tanda Mulainya TMMD Sengkuyung di Desa Sigedang, Kejajar

Setelah matang bahan tersebut ditumbuk sampai halus dan diratakan.

Setelah dingin dipotong-potong sesuai selera dan digoreng.

Menurut warga desa, Depuk paling enak dimakan saat masih hangat.

TMMD Sengkuyung di Desa Sigedang, Kejajar, Wonosobo
TMMD Sengkuyung di Desa Sigedang, Kejajar, Wonosobo Pendim 0707/Wonosobo

Sedangkan perkedel busil hampir sama proses pembuatannya.

Busil dicuci dimasak lalu ditumbuk sambil diberikan bumbu.

Setelah halus, adonan matang itu dibuat bulat bulat dan digoreng.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Pendim 0707/Wonosobo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x