Earth Hour Tahun ini Beda! Ayo Ikut Selamatkan Bumi Satu Jam saja, Catat Waktunya

- 27 Maret 2021, 13:39 WIB
Ilustrasi gerakan global Earth Hour setiap akhir Maret setiap tahun
Ilustrasi gerakan global Earth Hour setiap akhir Maret setiap tahun /aspirasionline.com

 

KABAR WONOSOBOEarth Hour merupakan salah satu gerakan untuk menyelamatkan bumi kita tercinta dengan cara yang sangat mudah.

Earth hour diterjemahkan sebagai “(satu) Jam” untuk bumi, biasanya ditandai dengan gerakan serentak mematikan lampu selama enam 60 menit atau satu jam.

Gerakan ini dilakukan di seluruh penjuru dunia setiap tahun pada bulan Maret di minggu ketiga.

Baca Juga: Wanita Berusia 106 Tahun ini Lalui Tidak Hanya Satu, tapi Dua Pandemi Selama Hidupnya

Tahun ini, perayaan Earth Hour di seluruh penjuru dunia akan berlangsung hari ini, Sabtu 27 Maret 2021, masih dalam situasi pandemi.

Seluruh warga bumi diminta untuk berpartisipasi dengan mematikan seluruh listrik selama 60 menit pada pukul 20.30-21.30 waktu setempat.

Tahun ini, ada hal yang unik dalam merayakan Earth Hour dibanding dengan tahun-tahun sebelumnya.

Baca Juga: 3 Maret, Peringatan World Wildlife Day Alias Hari Hidupan Liar Sedunia, Pelajari Sejarah hingga Tema Tahun ini

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: earthhour.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x