5 Ucapan Selamat Tahun Baru Imlek 2023 dalam Bahasa China dan Indonesia

- 5 Januari 2023, 09:47 WIB
Ucapan selamat tahun baru imlek 2023 dalam bahasa Cina dan Indonesia.
Ucapan selamat tahun baru imlek 2023 dalam bahasa Cina dan Indonesia. /Pexels/Alexey Demidov

KABAR WONOSOBO – Tahun Baru Imlek 2023 akan segera datang, masyarakat Tionghoa sudah menanti hari ini tiba dengan suka cita.

Perayaan dimulai pada malam Tahun Baru dan diakhiri pada hari ke-15 dengan Festival Lampion yang dipajang di kuil.

Tahun China 4717 dimulai pada 22 Januari 2023, dan itu adalah Tahun Kelinci.

Baca Juga: Update Jadwal Tayang dan Harga Tiket Bioskop Sekitar Wonosobo Hari Kamis dan Jumat 5-6 Januari 2023

Saat perayaan ini tiba, banyak orang membuat kue keranjang, menghias rumah dengan pernak-pernik khas Imlek, berkumpul bersama keluarga, dan saling mengucapkan selamat Tahun Baru Imlek.

Ucapan Tahun Baru Imlek biasanya bisa disampaikan secara lisan maupun bentuk tulisan. Ucapan tersebut bisa diberikan kepada keluarga atau saudara dan orang yang sedang merayakan hari istimewa ini.

Agar lebih menarik, kalian bisa mengucapkan Tahun Baru Imlek menggunakan bahasa Mandarin.

Baca Juga: Tawaran Rp2,1 Triliun Chelsea untuk Enzo Fernandez Ditolak Benfica

Berikut ucapan Tahun Baru Imlek:

Halaman:

Editor: Arum Novitasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x