Tips Parenting: 4 Cara Mendidik Anak Agar Tumbuh Cerdas, Mulai dari Kebiasaan dalam Mengasuh

- 11 Januari 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi anak cerdas
Ilustrasi anak cerdas /Bessi/Pixabay
  1. Memperhatikan jam tidur anak

Tidur yang cukup akan merasakan rileks, sehingga otaknya dapat berfungsi dengan maksimal, selain itu memulihkan kondisi badan anak.

Terapkan jam tidur yang sesuai untuk anak, jangan terlalu banyak dan juga jangan terlalu sedikit.

Konsisten pada jam tidur dapat membantu anak tetap fokus dalam kegiatannya sehari-hari.

 Baca Juga: Tips Parenting: 3 Ciri Pola Asuh ‘Strict Parents’ dan Dampak yang Terjadi Pada Anak Mereka

  1. Beri pujian

Salah satu dalam mendidik anak agar cerdas adalah dengan memberi pujian agar membangun percaya dirinya.

Memberi pujian akan membuat anak semakin semangat melakukan aktivitasnya.

Selain itu pujian akan membuat anak menjadi percaya diri dan percaya bahwa orang di sekitarnya menyayangi dan mengandalkannya.

 Baca Juga: Alumni American Idol Syesha Mercado Kembali Kehilangan Hak Asuh, Kini Anak Keduanya yang Baru Berumur 10 Hari

  1. Menemani nonton TV

Banyak acara di TV banyak acara yang tidak mendidik dan cenderung mengarah pada kegiatan negatif, seperti pacaran.

Maka dari itu, sangat penting bagi orang tua untuk mengawasi saat anak menonton TV.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x