AWAS! 8 Kebiasaan Buruk Berikut Dipercaya Bisa Menghambat Rezeki, Pasti Sering Dilakukan

- 22 Oktober 2022, 23:54 WIB
Ilustrasi 8 Kebiasaan Buruk yang Menghambat Rezeki dalam Ajaran Islam
Ilustrasi 8 Kebiasaan Buruk yang Menghambat Rezeki dalam Ajaran Islam /Ramy Muhamad Gufron/PIXABAY/Engin_Akyurt.

KABAR WONOSOBO - Manusia pada umumnya selalu meminta kepada Tuhan agar diberikan rezeki yang berlimpah atau didekatkan dengan rezeki itu sendiri.

Namun tanpa disadari, banyak hal yang dilakukan manusia ternyata justru menghambat datangnya rezeki tersebut.

Dalam ajaran Islam, ada beberapa kebiasaan yang jika sering dilakukan akan berakibat kurang bagus terutama untuk pintu rezeki.

Berikut delapan kebiasaan buruk yang ternyata menjauhkan manusia dari rezeki yang ditetapkan Tuhan.

Baca Juga: PERHATIAN! Simak Tips Jaga Kesehatan Hadapi Transisi Puasa ke Kebiasaan Normal

1. Suka menunda waktu salat hingga akhir waktu

Menunda waktu melaksanakan salat adalah salah satu kebiasaan buruk yang dapat menjauhkan kita dari rezeki.

Sibuk, tidak sempat, sedang ada urusan, sedang dalam perjalanan dan lain-lan sering dijadikan faktor yang membuat manusia menunda waktu salat.

Padahal semakin manusia menyegerakan salat maka Allah SWT juga akan menyegerakan rezeki yang ditakdirkan untuk umatnya.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x