5 Tanda Jika Kamu Menarik di Mata Orang Lain

- 5 Februari 2023, 11:05 WIB
Ilustrasi./5 Tanda Jika Kamu Menarik di Mata Orang Lain.
Ilustrasi./5 Tanda Jika Kamu Menarik di Mata Orang Lain. /Freepik.

Baca Juga: Langka! Komet Hijau ZTF akan Melintas Malam Ini, Terakhir Saat Zaman Batu

2. Gelisah di Hadapan Kamu

Tanda selanjutnya jika kamu adalah sosok yang menarik, orang lain mungkin akan bertingkah gelisah di hadapan kamu.

Misalnya, mereka jadi canggung ketika berbicara, memegang rambut, membelai lengan mereka, atau memainkan kancing baju.

Dilansir dari Mind Body Green, tingkah gugup atau gelisah tersebut bisa pula menjadi tanda ketidaktertarikan seseorang.

Jika mereka sering memeriksa jam tangan atau telepon mereka atau mengalihkan perhatian mereka dengan sesuatu di atas meja daripada melakukan kontak mata denganmu, itu bisa berarti mereka tidak nyaman atau ingin pergi.

Baca Juga: Merasa Gelisah? 5 Tips Bantu Sistem Saraf Lebih Rileks

3. Senang Berbicara Lama dengan Kamu

Jika anda menyadari seseorang berusaha keras untuk memperpanjang percakapan secara langsung, melalui telepon, atau melalui teks, anggap itu sebagai pertanda baik.

Bisa jadi itu pertanda kamu adalah sosok yang menarik yang membuatnya penasaran.

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x