Besaran Bantuan Biaya Hidup untuk Penerima KIP Kuliah 2023, Login via kip-kuliah.kemdikbud.go.id

- 16 Februari 2023, 15:34 WIB
SEGERA login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id, ini besar biaya bantuan biaya hidup yang diberikan oleh KIP Kuliah 2023.
SEGERA login ke kip-kuliah.kemdikbud.go.id, ini besar biaya bantuan biaya hidup yang diberikan oleh KIP Kuliah 2023. /Kemendikbud/

Siswa penerima program KIP Kuliah akan memperoleh bantuan biaya hidup sebesar Rp.700rb/bulan yang dibayarkan setiap semester, sesuai masa studi normal.

 Baca Juga: Daftar KIP Kuliah 2023 Resmi Dibuka, Ini Syarat, Jadwal, dan Cara Daftar

Program Reguler

Sarjana atau Strata 1 (S1) maksimal 8 semester, total selama studi maksimal Rp33,6 juta.

Diploma Tiga (D3) maksimal 6 semester, total selama studi maksimal Rp25,2 juta.

Diploma Dua (D2) maksimal 4 semester, total selama studi maksimal Rp16,8 juta.

Diploma Satu (D1) maksimal 2 Semester, total selama studi maksimal Rp8,4 juta.

Program Profesi

Dokter, Dokter Gigi, dan Dokter Hewan akan menerima bantuan biaya hidup maksimal 4 semester, total selama studi maksimal Rp16,8 juta.

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: kip-kuliah.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah