DPC PDIP Kota Solo Didatangi Pihak Kepolisian, Hasto Bentuk Tim Hukum untuk Advokasi

- 9 November 2023, 19:58 WIB
DPC PDIP Kota Solo Fx Rudy sebut kedatangan sejumlah polisi berseragam di Kantor DPC PDIP Solo 8 November 2023 membuatnya terintervensi.
DPC PDIP Kota Solo Fx Rudy sebut kedatangan sejumlah polisi berseragam di Kantor DPC PDIP Solo 8 November 2023 membuatnya terintervensi. /Youtube.com

"Jadi tidak hanya di kantor PD perjuangan di Solo di beberapa tempat itu ada aparat kepolisian yang datangi (kantor) partai dan melakukan fungsi-fungsi yang tidak ada kaitannya dengan fungsi Polri. Misalnya menanyakan rapatnya berapa kali, siapa saja yang hadir itu semua kan bentuk-bentuk intimidasi," tegas Hasto ditemui terpisah, 9 November 2023.

"Maka kami langsung bersikap dan kami membentuk tim hukum untuk melakukan advokasi dan dengan melihat masifnya kecenderungan abuse of power tersebut tersebut maka muncul prakarsa-prakarsa dari tokoh-tokoh prookrasi untuk menghadirkan semacam pengawas pemilu yang Jurdil," pungkasnya.

Menanggapi hal itu, Kapolresta Solo Kombes Iwan Saktiadi menegaskan yang anggotanya lakukan di kantor DPC PDIP Solo adalah kegiatan rutin patroli operasi Mantab Brata dan bukanlah upaya intimidasi. ***

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah