Rekomendasi Pinjaman Online Diawasi OJK Ini Paling Sering Digunakan: Ada SPinjam Shopee

- 9 Agustus 2023, 12:15 WIB
Daftar layanan pinjaman online (pinjol) legal berizin OJK tahun 2023. 
Daftar layanan pinjaman online (pinjol) legal berizin OJK tahun 2023.  /Dok. PIXABAY/

Baca Juga: RAWAN PENIPUAN! Ini Ciri Pinjol Legal Berizin OJK, Solusi Dana Tunai Tanpa Proses Ribet
1. Tidak memiliki dokumen izin dari OJK.
2. Proses pinjaman sangat mudah dan cepat.
3. Aplikasi meminta akses seluruh data di telepon seluler seperti: kontak, storage, gallery, dan history call.
4. Bunga pinjaman yang sangat tinggi dan denda yang tidak jelas informasinya.
5. Penggunaan ancaman, penghinaan, pencemaran nama baik, dan penyebaran foto/video dalam melakukan penagihan.
6. Identitas pengurus dan alamat kantor tidak jelas.
7. Penawaran via saluran komunikasi pribadi tanpa izin seperti WA dan SMS atau media sosial.

Beberapa jenis layanan pinjol berikut ini telah dikategorikan aman dan berizin OJK per 9 Maret 2023 lalu. Hingga artikel ini ditulis, OJK baru merilis pembaruan mengenai izin layanan pinjaman online berizin 2023 pada 9 Maret 2023 dengan jumlah kurang lebih 102 layanan pinjol. 

Baca Juga: 5 Hal Ini Wajib Disimak sebelum Ajukan Kredit di Pinjol selain Wajib Cek OJK

Beberapa layanan pinjol aman dan legal OJK tahun 2023 selain yang telah disebutkan di atas, yaitu Danai.id dari PT Adiwisista Finansial Teknologi, Lahan Sikam dari PT Lampung Berkah Finansial Teknologi, Doeku dari PT Doeku Peduli Indonesia, Komunal dari PT Komunal Finansial Indonesia, dan sebagainya. Klik LINK ini untuk melihat daftar lengkap layanan pinjaman online (pinjol) legal aman dan berizin OJK per tahun 2023 ini.***

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x