Awas, Ada 7 Kandungan Berbahaya dalam Liquid Vape, Cermati Kadar Nikotin hingga 6 Logam Berat ini

- 19 Maret 2021, 14:59 WIB
Ilustrasi pengguna Liquid Vape atau Vapor
Ilustrasi pengguna Liquid Vape atau Vapor /Pexels.com/ @nathansaltt

Baca Juga: Kamu Tipe Orang yang Takut Bertanya? Tenang, Ada 5 Penjelasan Logisnya dan Cara Cerdas Mengatasinya

3. Karsinogen atau Carcinogen juga ditemukan dalam Liquid dan kerap menjadi penyebab penyakit Kanker yang juga mengandung acetaldehyde dan formaldehyde.

4. Logam berat seperti timah, nikel, timbal, lead, kromium, dan kadmium. Logam berat ini biasanya ditemukan dalam bentuk asap yang bisa dihirup sampai paru-paru. Bahkan Kadmium bisa mengakibatkan penyakit pernafasan.

5. Benzene susunan unsur senyawa kimiawi yang mudah terbakar dari bahan organic yang banyak ditemukan di knalpot kendaraan bermotor.

Baca Juga: Apa Itu Hipospadia? Kenali Gejala dan Penyebab Kelainan Alat Reproduksi Bawaan Lahir ini

6. Beberapa partikel ultra kecil yang tidak terdeteksi bisa masuk sampai bagian paru-paru terdalam termasuk Acrolein. Acrolein kerap digunakan sebagai herbisida untuk membunuh gulma dan sebabkan kerusakan paru yang tidak bisa diobati.

7. Kandungan lainnya termasuk Diacetyl dan Diethylene glycol. Keduanya kerap menjadi penyebab penyakit paru, termasuk ‘Paru-paru Popcorn’ alias bronchiolitis obliterans.*** 

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: lung.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah