Resensi Buku: Aku, Sjuman Djaya Ceritakan Perjalanan Hidup Chairil Anwar

- 22 September 2021, 17:10 WIB
Sampul depan buku Aku karya Sjuman Djaya.
Sampul depan buku Aku karya Sjuman Djaya. /Arum Novitasari./Kabar Wonosobo.

Luka dan bisa kubawa berlari, berlari

Hingga hilang pedih peri...,

 

Dan aku akan lebih tidak peduli

Aku mau hidup

Seribu tahun lagi!"

Baca Juga: 5 Judul Buku Best Seller yang Diangkat ke Film, Salah Satunya Jadi Film Terlaris Kedua Sepanjang Masa

Bagi sebagian orang, Chairil dianggap sebagai penyair tanpa basa basi. Bahasa lugas dan tegas tanpa hiasan. Puisi kerap menjadi kritik dari kondisi Indonesia pada zaman itu.

Selain puisi Aku, karya puisi Chairil yang lainnya, juga dinarasikan di buku Sjuman Djaya sehingga menjadi alur yang menggambarkan perjalanan hidup Chairil.

Sebagai penyair semasa hidupnya justru karya-karyanya tidak dihargai oleh kritikus seni pada zamannya. Barulah setelah dia tiada, justru karya-karyanya menjadi legenda dan menjadi ujung tombak kebangkitan seni saat itu. 

Halaman:

Editor: Arum Novitasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah