Pelajari 4 Tipe dan Ciri Kepribadian Introvert, Jangan-jangan Kalian Termasuk yang Ini

- 30 September 2021, 08:51 WIB
Ilustrasi introvert.
Ilustrasi introvert. /Pixabay.com

 

KABAR WONOSOBO – Kepribadian introvert umumnya dimiliki tipikal orang yang lebih senang menghabiskan waktu sendirian. Atau bahkan hanya bisa bersama dengan satu orang teman yang sudah dirasa dekat dan dipercaya.

Setelah berada dalam lingkungan sosial, seorang introvert sering membutuhkan waktu menyendiri untuk memulihkan energi.

Kepribadian orang introvert sangat bertolak belakang dengan tipe orang ekstrovert.

Introvert bukan tipe orang yang pemalu atau tidak suka bersosialisasi, namun kepribadiannya yang lebih fokus untuk merefleksikan diri dengan sedikit orang.

Berikut ciri kepribadian introvert yang perlu diketahui dan bisa saja ada pada diri kita sendiri atau orang-orang di sekitar kita.

Baca Juga: Pernah Ditelepon Secara Personal Saat Tengah Meniti Karir, Inilah Pendapat Billie Eilish tentang Justin Bieber

  1. Introvert pemikir (Thinking Introvert)

Orang dengan introvert banyak menghabiskan waktu di dalam kepala alias suka memikirkan suatu hal.

Tipe orang introvert pemikir sering disebut dengan introspective introvert.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x