Pelajari 4 Tipe dan Ciri Kepribadian Introvert, Jangan-jangan Kalian Termasuk yang Ini

- 30 September 2021, 08:51 WIB
Ilustrasi introvert.
Ilustrasi introvert. /Pixabay.com

Tipe introvert pemikir tidak keberatan untuk bersosialisasi, namun mereka jarang melakukannya karena lebih memilih menghabiskan waktu sendirian.

Meskipun masih suka berkomunikasi dengan orang lain, suka menghabiskan waktu seharian hanya untuk melamun dan asyik dengan pikirannya sendiri dalam waktu yang lama.

Tipe introvert cenderung memiliki pemikiran yang imajinatif dan kreatif.

Baca Juga: 3 Aktifitas ini Bantu Meningkatkan Kreatifitas, Bermanfaat untuk Kesehatan Mental dan Fisik

  1. Introvert terkendali (Restrained introvert)

Tipe restrained introvert biasanya rela meluangkan waktu lebih banyak untuk berpikir matang sebelum berbicara dan bertindak.

Introvert terkendali merupakan orang yang suka merencanakan semua aktivitas sebelum melakukannya.

Tipe kepribadian introvert terkendali cenderung memiliki hidup yang teratur dan sesuai rencana.

  1. Introvert pencemas (Anxious introvert)

Tipe introvert pencemas biasanya tidak pandai bersosialisasi, karena mereka tidak percaya diri dan sering merasa cemas ketika saat berhadapan dengan orang lain.

Baca Juga: Ada Topik Kesehatan Mental di Drakor Nevertheless, dari Gaslighting hingga Toxic Relationship

Introvert pencemas lebih suka menghabiskan waktu dengan menyendiri dan berusaha menghindar dari percakapan orang lain karena takut gagal menyampaikan sesuatu.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah