Selain Kimchi, Inilah Beberapa Makanan Khas Korea Selatan yang Kerap Muncul di Serial Drama Korea

- 29 Maret 2022, 20:30 WIB
makanan khas Korea, Kimchi atau asinan sayuran yang kerap muncul dalam drama
makanan khas Korea, Kimchi atau asinan sayuran yang kerap muncul dalam drama /cookpad

Biasanya kimchi ini tidak dimakan sendiri, melainkan menjadi pelengkap atau pendamping makanan lainnya untuk meningkatkan selera makan.

2.Bulgogi

Bulgogi merupakan daging sapi yang dibakar alias barbeku khas Korea yang disajikan dengan saus tambahan seperti minyak wijen dan garam, gochujang dan cuka, seta ssamjang.

Ketika makan bulgogi terdapat juga makanan pendamping seperti pajeon (pancake daun bawang, kimchi, dan daun perilla.

 Baca Juga: 4 Makanan Ini Murah di Indonesia Tapi Mahal di Luar Negeri, Bahkan Mencapai Ratusan Ribu Hanya Satu Porsi

3.Ayam goreng ala Korea

Berbeda dengan ayam pada umumnya, ayam goreng Korea biasanya dibumbui dengan kecap dan memiliki banyak pilihan rasa, dari bawang putih hingga madu.

Kulit ayam goreng ala Korea juga terlihat lebih kriuk ketika di serial drama dan pastinya memiliki cita rasa tersendiri.

Cara menikmatinya, disesuaikan dengan selera, ada yang menikmatinya bersama dengan nasi, banchan atau langsung menyantapnya tanpa pendamping.

 Baca Juga: Hati-Hati! Inilah 4 Makanan yang Dianggap Membawa Kesialan Jika Dihidangkan Saat Imlek

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x