4 Negara Produsen Kopi Terbesar di Dunia, Indonesia Nomor Berapa?

- 3 April 2022, 19:30 WIB
Ilustrasi biji kopi yang dijadikan minuman
Ilustrasi biji kopi yang dijadikan minuman /www.readersdigest.ca

KABAR WONOSOBO – Kopi dapat tumbuh baik di wilayah beriklim tropis sehingga perkebunan tanaman ini juga terbentang dari Amerika Selatan, Asia Tenggara dan Selatan, serta beberapa negara di Afrika.

Beberapa negara penghasil kopi terbesar dunia pun berasal dari wilayah beriklim tropis tersebut.

Konon, dahulu ketika bangsa-bangsa Eropa membawa bibit kopi dari Ethiopia dan ditanam di negerinya, tanaman tersebut tidak tumbuh dengan baik.

 Baca Juga: Bimtek Wirausaha Baru Menarget IKM Unggul Di Pengolahan Kopi, Fashion, hingga Kerajinan

Oleh karenanya, beberapa negara Eropa memanfaatkan daerah jajahannya yang terletak di wilayah tropis tersebut untuk membudidayakan kopi.

Mulai dari sinilah kemudian kopi menjadi komoditas yang ramai diperdagangkan di penjuru dunia.

Negara-negara mana sajakah yang menjadi produsen kopi terbesar di dunia, inilah beberapa daftarnya.

 Baca Juga: Suka Minum Kopi? BPOM Rilis Daftar Kopi Berbahaya Hasil Operasi di Dua Wilayah

1.Indonesia

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: UNWTO


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x