Resep Singkong Keju Melepuh, Camilan Renyah yang Cocok untuk Teman Minum Teh dan Kopi

- 16 Oktober 2021, 00:23 WIB
Ilustrasi singkong keju melepuh
Ilustrasi singkong keju melepuh /CR COOK

KABAR WONOSOBO – Menikmati waktu santai di rumah paling cocok dengan cemilan berteman kopi atau teh.

Camilan singkong keju melepuh menjadi pilihan cocok saat minum teh atau kopi.

Cara pembuatannya pun tidak sulit, hanya tinggal merebus, merendam, lalu digoreng.

Baca Juga: Cara Membuat Dadar Gulung Isi Kelapa Legit, Cocok untuk Snack Ringan Acara Hajatan

Tekstur singkong keju melepuh yang garing diluar dan lembut di dalam dengan bumbu-bumbu yang meresap, membuat rasanya menjadi maknyus.

Berikut resep singkong keju melepuh yang cocok untuk teman ngeteh dan ngopi.

Baca Juga: Resep Mie Ayam Ceker Dijamin Enak, Bisa untuk Jualan atau Hidangan di Rumah

Bahan-bahan

  • 500 gram singkong
  • 5 siung bawang putih
  • Garam secukupnya
  • 1 sdt ketumbar
  • Air es/air dingin
  • Keju parut

 Baca Juga: Penggemar Lays, Doritos dan Cheetos Katakan Selamat Tinggal, Tahun Ini Snack Kesayangan Bakal Stop Diproduksi

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x