Pendakian Gunung Prau Tutup Selama Libur Lebaran 2023, Hanya Basecamp ini yang Buka Saat Idul Fitri

- 19 April 2023, 12:49 WIB
Hanya 1 basecamp pendakian Gunung Prau yang buka saat lebaran 2023
Hanya 1 basecamp pendakian Gunung Prau yang buka saat lebaran 2023 /Instagram @banjarnegarazone

Baca Juga: INFO: Pendakian Gunung Prau Resmi Buka, Rincian Harga Tiket Pendakian Naik

Meskipun jalur pendakian cukup ringan, namun pendaki harus memperhatikan suhu udara di kawasan Dataran Tinggi Dieng yang sangat dingin.

Dari puncak Gunung Prau, pendaki bisa melihat puncak-puncak lain di Jawa Tengah seperti Gunung Sumbing dan Gunung Sindoro.

Pendaki yang ingin mendaki Gunung Prau wajib membawa peralatan memadai, dari jaket tebal, tenda, matras, sleeping bag.

Baca Juga: Merapat! Jalur Pendakian Gunung Prau Buka Lagi Mulai Besok 17 Februari 2023

Tentu Gunung Prau bisa menjadi pilihan destinasi wisata bagi yang hobi mendaki atau hiking.

Dilansir Kabar Wonosobo dari Instagram @prau_mountain, pendakian Gunung Prau akan ditutup selama libur hari raya Idul Fitri lebaran 2023.

Namun demikian, ternyata masih ada pos pendakian yang tetap buka di momen lebaran. Berikut jadwal buka dari masing-masing pos pendakian Gunung Prau.

 

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Instagram @prau_mountain


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x