Prakiraan Cuaca Wonosobo pada 30 Desember 2022, Didominasi Mendung Berawan dan Hujan Sedang

- 30 Desember 2022, 07:15 WIB
Simak prakiraan cuaca Wonosobo pada 30 Desember 2022 dari BMKG.
Simak prakiraan cuaca Wonosobo pada 30 Desember 2022 dari BMKG. /Kabar Wonosobo/Aldi Wahyu Febriyanto

KABAR WONOSOBO - Berikut prediksi prakiraan cuaca yang akan terjadi di Kota Wonosobo pada Jumat, 30 Desember 2022.

Hari ini menurut prakiraan cuaca, hampir di seluruh Wonosobo akan mengalami mendung berawan, hingga akan terjadi hujan ringan.

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi sebagian besar wilayah Wonosobo akan mengalami cuaca berawan pada pagi hari ini.

Pada pagi ini cuaca akan berawan dengan suhu udara 24derajat, kelembapan udara 85 persen, dan kecepatan angin mencapai 10 kilometer perjam.

Baca Juga: Putra Siregar Digugat Cerai Septia Yetri Opani, Netizen: Terlalu Sibuk Urus Klub Sepak Bola!

Lalu pada pukul 10.00 cuaca akan cenderung berawan dengan suhu udara 26 derajat celcius, kelembapan udara 80 persen, dan kecepatan angin 20 kilometer perjam.

Selanjutnya pada pukul 13.00 Wonosobo akan diguyur hujan sedang dengan suhu udara 28 derajat celcius, kelembapan udara 28 persen, dan kecepatan angin 20 kilometer perjam.

Pada pukul 16.00 cuaca Wonosobo di prediksi masih akan mengalami hujan sedang, suhu udara akan menurun menjadi 26 derajat celcius, kelembapan udara 80 persen, dan kecepatan angin 20 kilometer perjam.

Pukul 19.00 lagi-lagi diprediksi Kota Wonosobo masih akan mengalami hujan yang ringan, dengan suhu udara 26 derajat celcius, kelembapan udara 80 persen, dan kecepatan angin turun menjadi 10 kilometer perjam.

Halaman:

Editor: Aliyah Bajrie

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x