Pelajari 3 Amalan Kunci yang Kerap Dianggap Sepele, Namun Penting Dilakukan Menjelang Ramadhan

- 12 April 2021, 12:37 WIB
ilustrasi membaca Al-Quran, salah satu amalan baik menjelang ramadhan.
ilustrasi membaca Al-Quran, salah satu amalan baik menjelang ramadhan. /Pixabay.com/shzern

Adapun ketentuan membayar hutang puasa Ramadhan bisa dijelaskan dalam firman Allah SWT pada Q.S. Al-Baqarah ayat 184 yang berbunyi:

“(yaitu) dalam beberapa hari yang tertentu. Maka barangsiapa diantara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan (lalu ia berbuka), maka (wajiblah baginya berpuasa) sebanyak hari yang ditinggalkan itu pada hari-hari yang lain. Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin. Barangsiapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan, maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui.”

 Baca Juga: Jangan Pernah Lewatkan Sahur Supaya Puasa Ramadhan Berkah, Ini Ajaran Sahur dari Rasulullah

  1. Membaca Al Quran

Bulan suci Ramadhan adalah bulan yang sangat istimewa karena pada bulan ini Al Quran diturunkan.

Betapa Allah SWT sangat memuliakan bulan ini sehingga siapapun yang membaca Al Quran pada bulan ini akan mendapat pahala yang berlipat.

Sangat disayangkan jika sebagai seorang muslim melewatkan kesempatan yang besar ini.

 Baca Juga: Pasar Senggol Ramadhan, Sensasi Wisata Kuliner Khas Sepuasnya dengan Nuansa Bali dan Bayar Pakai Benggol

Setiap membaca satu huruf dalam Al Quran akan diganjar dengan 10 pahala kebaikan.

Bisakah dibayangkan betapa banyaknya pahala kebaikan yang akan kita dapatkan jika membacanya selama bulan suci Ramadhan.

  1. Silaturahmi

Selain meningkatkan hubungan kita dengan Allah SWT sudah sepatutnya kita juga memperbaiki hubungan kita dengan sesama manusia.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: Fajarpendidikan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah