Tidak Sulit! Turunkan Kolesterol dengan 5 Gaya Hidup Mudah Berikut

- 9 Juni 2022, 20:20 WIB
Ilustrasi penyakit kolesterol
Ilustrasi penyakit kolesterol /www.saibumi.com

Baca Juga: Terapkan 3 Gaya Hidup Berikut untuk Membantu Menurunkan Kolesterol Tinggi dalam Tubuh

Rutin olahraga Olahraga selama 2,5 jam per minggu dapat menurunkan kolesterol jahat dan trigliserida. 

Tidak perlu muluk-muluk, mulailah dengan jalan kaki 10 menit setiap hari, lalu tingkatkan secara bertahap intensitasnya.

5.Berhenti merokok

Rokok juga dapat mengganggu keseimbangan kadar kolesterol dalam tubuh, maka dari itu, berhentilah merokok.

 Baca Juga: Lakukan 5 Hal Ini untuk Ciptakan Gaya Hidup Bahagia, Mudah dan Murah Meriah

Kebiasaan merokok dapat menurunkan kadar kolesterol baik (high density lipoprotein/HDL) dalam tubuh, selain itu, pembuluh darah juga menjadi lebih kaku.***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah