Gejala Stres: Efek Pada Tubuh dan Perilaku Seseorang

- 7 Februari 2023, 14:00 WIB
Ilustrasi stres./Gejala Stres, Efek Pada Tubuh dan Perilaku Seseorang.
Ilustrasi stres./Gejala Stres, Efek Pada Tubuh dan Perilaku Seseorang. /Pexels/David Garrison

1. Melakukan aktivitas fisik secara teratur.

2. Berlatih teknik relaksasi, seperti pernapasan dalam, meditasi, yoga, tai chi, atau pijat.

3. Menjaga rasa humor.

4. Menghabiskan waktu bersama keluarga dan teman.

5. Sisihkan waktu untuk hobi, seperti membaca buku atau mendengarkan musik.

Baca Juga: Empat Pertanyaan yang Mengindikasi Seseorang Memiliki Gejala Depresi

Selain itu seseorang dapat mengurangi tingkat stres dengan tidak menonton televisi, menjelajahi internet, atau bermain video gim, hal itu mungkin dapat meningkatkan stres Anda dalam jangka panjang.

Selain itu pastikan untuk banyak tidur dan makan makanan yang sehat dan seimbang. Hindari penggunaan tembakau, kafein dan alkohol berlebih, dan penggunaan zat ilegal.

Namun jika beberapa langkah tersebut masih tidak dapat mengurangi gejala stres maka seseorang harus segera temui dokter.

Baca Juga: Kutipan yang Bisa Kamu Baca Saat Lelah dan Depresi

Halaman:

Editor: Arum Novitasari

Sumber: Mayo Clinic


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x