Yummy! Inilah 3 Kuliner Mancanegara yang Dianggap Terlezat di Dunia

- 25 Desember 2021, 07:00 WIB
Massaman curry yang merupakan kuliner khas Thailand
Massaman curry yang merupakan kuliner khas Thailand /www.connoisseurusveg.com

KABAR WONOSOBO – Berbicara tentang kuliner di seluruh mancanegara, tentu tidak akan pernah ada habisnya.

Setiap negara di dunia sudah pasti memiliki macam hidangan menu yang lezat dan menggugah selera.

Menu makanan tersebut tentu diolah secara berbeda sehingga memiliki cita rasa dan keunikan tersendiri.

 Baca Juga: BAJINGAN! Kuliner Tradisional Khas Temanggung yang Sempat Menjadi Hidangan Mewah Era 1960-an

Namun, beberapa makanan berikut dianggap sebagai makanan terenak di dunia karena memiliki rasa lezat, gurih, dan sesuai dengan lidah pada umumnya.

  1. Massaman Curry dari Thailand

Sesuai namanya, massaman curry menggunakan massaman curry paste yang terbuat dari rempah seperti kapulaga, kayu manis, adas manis, dan pala.

Rempah tersebut umum dipakai untuk membuat masakan khas India, sebab massaman curry memang perpaduan kuliner Thailand dan juga India.

 Baca Juga: Resep Membuat Seblak Jeletot Super Pedas dengan Kuah Kental Curry

Bahan utama dari massaman curry ini adalah santan, massaman curry paste, dan protein baik hewani maupun nabati.

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x