Lihat Tradisi Unik Menyambut Bulan Suci Ramadhan dari Berbagai Negara, Ternyata Ada Halloween di Arab!

- 19 Maret 2021, 15:44 WIB
Tradisi Haq Al Laila di Arab.
Tradisi Haq Al Laila di Arab. /thenationalnews.com

Bukan itu saja, Maladewa juga menyediakan berbagai jenis makanan ketika Ramadhan mulai dari kulhi, boakibaa, voni boakiba dan lain-lain seperti perayaan pada umumnya.

Baca Juga: Makam Demonstran Heroik Angel Kyal Sin Dibongkar, Picu Kemarahan Publik Myanmar

  1. Tradisi mengecat rumah di Maroko

Orang-orang Maroko melakukan persiapan ibadah Ramadhan dari dua atau tiga minggu sebelum memulai ibadah di bulan suci.

Sekitar dua atau tiga minggu sebelum bulan puasa, orang-orang Maroko akan melakukan bersih-bersih bahkan mengecat kembali rumah-rumah mereka.

Tidak hanya rumah, mereka juga akan membersihkan peralatan makan dan mengaturnya kembali supaya rapi.

Karena kebersihan juga sebagian dari iman, tradisi ini tetap mereka lakukan setiap tahunnya supaya meningkatkan kualitas ibadah mereka di bulan puasa.

Baca Juga: Sejarah Tari Sekapur Sirih, Adat Penyambutan Tamu di Provinsi Jambi yang Simpan Nilai Luhur

  1. Tradisi mengunjungi/ziarah makam (Nyekar) di Indonesia

Sebenarnya nyekar sendiri tidak hanya dilakukan pada saat bulan puasa saja, hari-hari biasa pun orang-orang Indonesia juga melakukan tradisi ini.

Nyekar sendiri masih banyak ditemukan di berbagai wilayah di seluruh Indonesia khususnya di pulau Jawa.

Budaya ini dilakukan dengan mengunjungi kuburan dari kerabat atau keluarga yang sudah meninggal, menaburkan bunga di atas makamnya, dan berdoa.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: thenationalnews.com gotravelly.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah