Resep Mango Sticky Rice Ala Luvita Ho, Camilan Asal Thailand yang Cocok Jadi Takjil Buka Puasa

- 18 April 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi - Mango Sticky Rice ala Luvita Ho cocok jadi takjil buka puasa
Ilustrasi - Mango Sticky Rice ala Luvita Ho cocok jadi takjil buka puasa /Freepik/jcomp/jcomp

KABAR WONOSOBO― Mango Sticky Rice alias ketan mangga bukan lagi nama asing di telinga masyarakat Indonesia.

Kendati camilan tersebut merupakan salah satu kuliner asal Thailand, tetapi bahan yang mudah didapat dan cara membuat yang mudah juga berakhir ramah di Indonesia.

Luvita Ho, alumni Master Chef Indonesia, juga membagikan cara membuat Mango Sticky Rice yang cocok jadi takjil untuk buka puasa.

Terutama karena rasa segar dari manga, serta gurih dari ketan dan santan yang menjadi perpaduan cocok sebagai menu takjil buka puasa nanti.

Baca Juga: Resep Rolade Tahu Ala Devina Hermawan, Frozen Food Praktis untuk Sahur dan Buka Puasa

Mango Sticky Rice sendiri meraih popularitas berkat melejitnya hiburan dari Thailand, seperti drama hingga pengaruh idol seperti Lisa BLACKPINK.

Mango Sticky Rice juga mudah dibuat dengan bahan yang gampang ditemukan di Indonesia.

Alhasil, tak jarang jika menu tersebut kini dapat dijumpai dengan mudah di berbagai tempat.

Berikut adalah cara membuat Mango Sticky Rice alias ketan mangga ala Luvita Ho yang dapat diikuti dengan mudah.

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x