Resep Kroket Kentang yang Krispi, Cocok untuk Camilan Buka Puasa

- 10 April 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi kroket kentang
Ilustrasi kroket kentang /tangkap layar dari kanal Youtube Dapur Nona Tata

KABAR WONOSOBO – Kroket merupakan salah satu jenis makanan yang cukup terkenal di Indonesia.

Kroket biasanya diolah dari kentang yang ditumbuk halus serta berisi daging cincang di dalamnya dan dibumbui dan dicampur dengan sayuran wortel dan buncis.

Sebelum digoreng kroket biasanya dilumuri dengan kocokan telur dan tepung panir.

Berikut resep kroket kentang yang krispi cocok untuk camilan buka puasa.

Baca Juga: Resep Chiffon Cake Pandan, Referensi Kue Sehat Menyambut Lebaran Idul Fitri

Bahan kulit

  • 1 kg kentang.
  • 250 gram tepung terigu.
  • 75 gram margarin.
  • 250 ml susu cair.
  • ½ sdt kaldu bubuk.
  • ½ sdt lada bubuk.
  • ¼ sdt pala bubuk.
  • 1 sdt garam.

Baca Juga: Resep Mango Sago yang Bisa Dijadikan Menu Dessert untuk Berbuka Puasa, Manis dan Menyegarkan

Bahan Isian :

  • 250 gram daging ayam.
  • 250 gram wortel potong kotak-kotak kecil.
  • 1 siung bawang bombay.
  • 3 siung bawang putih.
  • 2 sdm margarin.
  • garam secukupnya.
  • ½ sdt gula pasir.
  • ½ sdt kaldu bubuk.
  • ½ lada bubuk.
  • ¼ sdt pala bubuk.
  • 100 ml santan.
  • 2 batang daun bawang.
  • 2 batang saledri.
  • 1 sdm tepung terigu
  • 50 ml air putih.

Baca Juga: Resep Biji Salak Ubi Kuning Ala Luvita Ho, Takjil Manis Segar untuk Buka Puasa

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x