Resep Opor Ayam, Makin Nikmat Disantap di Hari Lebaran dengan Ketupat

- 1 Mei 2022, 08:45 WIB
Ilustrasi - opor ayam jadi sajian ikonik di hari Lebaran dengan didampingi ketupat.
Ilustrasi - opor ayam jadi sajian ikonik di hari Lebaran dengan didampingi ketupat. /Freepik/jcomp/jcomp

Bahan lain (jika ingin sebagai hiasan atau garnish):

  • Cabai merah besar
  • Jeruk purut
  • Bawang goreng

 

Langkah buat opor ayam:

  • Sebelum membuat opor ayam, pastikan seluruh bahan dan bumbu serta garnish yang akan digunakan telah dalam bersih.
  • Sangrai kemiri, jinten, merica atau lada putih, dan ketumbar dengan api sedang, pisahkan setelah berubah warna.
  • Bumbu yang telah disangrai tadi dihaluskan bersama bawang putih, bawang merah, dan jahe.
  • Air putih dibutuhkan jika menghaluskan bumbu menggunakan blender.

Baca Juga: Yummy! Inilah 3 Kuliner Mancanegara yang Dianggap Terlezat di Dunia

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: YouTube Novi's Bali Kitchen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah