Tempat Wisata di Wonosobo yang Mudah Dijangkau dari Jalan Utama menuju Dieng

- 15 Mei 2021, 09:35 WIB
Kawah sikidang Dieng dari tangkapan layar akun instagram @ragam_banjarnegara.
Kawah sikidang Dieng dari tangkapan layar akun instagram @ragam_banjarnegara. /Instagram.com/ @ragam_banjarnegara

Kabar bahagianya bagi yang ingin berwisata ke tuk bimo lukar tidak dipungut biaya sama sekali, alias gratis.

  1. Pendakian Gunung Prau

Gunung prau merupakan puncak tertinggi di kawasan dataran tinggi dieng, dengan suguhan golden sunrise/sunset yang sangat menakjubkan.

Baca Juga: Panen Perdana Kelengkeng Kateki di Bejen Fruit Garden Temanggung, Bupati Proyeksikan Jadi Wisata Andalan

Ketinggian gunung prau sekitar 2.565 meter dari permukaan laut, dengan jalur pendakian yang tidak terlalu sulit.

Untuk dapat mencapai puncak gunung prau, diperlukan waktu sekitar dua sampai 3 jam dengan rute yang sudah disediakan dari basecamp jalur masing-masing pendakian.

  1. Telaga Warna

Telaga warna menjadi destinasi wisata alam yang wajib untuk dikunjungi, panorama danau yang bisa berubah warna cocok untuk relaksasi dan menenangkan diri.

Telaga warna ini berada di kecamatan kejajar dan lokasinya dapat diakses dengan kendaraan umum dan pribadi.

Baca Juga: Oleh-oleh Khas Dieng Wonosobo yang Wajib Diborong, Salah Satunya Buah Ajaib Ini

  1. Telaga Merdada

Telaga merdada merupakan telaga terluas di dataran dieng, dikelilingi oleh bukit dan sumurup.

Telaga merdada berasal dari tampungan air hujan dengan luas 25 hektar dengan pantulan langit dan awan.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah