Pahami Piramida Rape Culture, Budaya Pemerkosaan yang Terbagi dalam 4 Tingkat dan Patut Diwaspadai

- 8 Desember 2021, 17:15 WIB
Piramida Rape Culture atau budaya permerkosaan yang terbagi dalam 4 tingkat
Piramida Rape Culture atau budaya permerkosaan yang terbagi dalam 4 tingkat /11th Principle Consent

KABAR WONOSOBO― Pemerkosaan merupakan salah satu jenis kekerasan seksual yang ternyata memiliki tingkatan berbeda.

Dilansir oleh Kabar Wonosobo melalui laman 11th Principle Consent, terdapat 4 tingkat pemerkosaan.

Disebut pula Piramida Rape Culture, berikut adalah 4 tingkat budaya pemerkosaan yang patut dipahami dan diwaspadai.

Baca Juga: Miris! Korban Kekerasan Seksual di Indonesia Sering Berubah Jadi Pelaku karena Relasi Kuasa. Apa Itu?

Secara berurutan, keempat tingkat tersebut yaitu normalisation, degradation, removal of autonomy, dan explicit violence.

 

Normalisation

Merupakan tingkat terendah dari Piramida Rape Culture.

Normalisation dapat pula diartikan sebagai bentuk pemerkosaan yang telah “dinormalisasikan” atau dianggap normal di masyarakat.

Halaman:

Editor: Khaerul Amanah

Sumber: 11th Principle Consent History Workshop


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x