4 Cara Mudah Memilih Durian yang Matang, Lezat dan Berdaging Tebal

- 10 Desember 2023, 23:14 WIB
ilustrasi cara memilih durian yang matang, lezat dan berdaging tebal
ilustrasi cara memilih durian yang matang, lezat dan berdaging tebal /pixabay/najibzamri

Ilustrasi jumlah ruas buah durian
Ilustrasi jumlah ruas buah durian

Baca Juga: Benarkah Durian Tidak Cocok Dikonsumsi Ibu Hamil karena Kandungan Alkohol Tinggi Sebabkan Keguguran

  1. Ketuk kulitnya

Ketuk kulit durian dan dengarkan suara kulit durian. Jika suaranya nyaring seperti balon atau ruang kosong, maka durian itu matang. Jika terdengar padat dan pejal, maka durian itu belum matang.

  1. Cek bentuk duri kulitnya

Jika duri di kulitnya kecil, tipis dan tajam, maka durian itu memiliki kulit yang lebih tipis. Jika bentuk durinya seperti piramida, maka kulitnya lebih tebal. 

Dengan asumsi rasio kulit dan daging, semakin tipis kulitnya maka semakin tebal daging buahnya. Demikian pula sebaliknya, jika kulitnya semakin tebal maka daging buahnya akan semakin tipis.

Baca Juga: Mahasiswa Universitas Brawijaya Buat Inovasi Krim Anti Jerawat dari Kulit Durian

Demikian tadi empat cara mudah untuk memilih buah durian yang matang, rasanya lezat dan daging buahnya tebal. Coba praktikkan saat memilih durian nanti ya!***

Halaman:

Editor: Agung Setio Nugroho


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x