Sejarah Nuzulul Quran yang Diperingati tiap Malam 17 Ramadhan, Jatuh pada 29 April 2021

- 28 April 2021, 16:01 WIB
Ilustrasi Al-Quran yang diturunkan di hari Nuzulul Quran yang diperingati tiap tanggal 17 Ramadhan
Ilustrasi Al-Quran yang diturunkan di hari Nuzulul Quran yang diperingati tiap tanggal 17 Ramadhan /Pexels.com

 

KABAR WONOSOBO - Nuzulul Quran secara harfiah berarti peristiwa turunnya Al-Quran yang merupakan proses penyempurnaan ajaran Islam.

Menurut hadits riwayat Thobari, An Nasai dalam Sunanul Kubro, Al Hakim, proses  turunnya Al-Quran tidak terjadi dalam satu waktu, namun berangsur dalam jangka waktu 22 tahun 2 bulan dan 22 hari..

Proses diturunkannya Al-Quran ada 2 tahap, pertama Al-Quran diturunkan dari Lauh Mahfuz ke langit dunia dalam kitab yang utuh.

 Baca Juga: Berikut Golongan Orang-orang yang Berhak Menerima Zakat atau Mustahik dari Muzaki

Tahap kedua, proses tersebut berangsur melalui Malaikat Jibril kepada Rasulullah SAW.

Peristiwa turunnya Al-Quran diperingati pada malam 17 Ramadhan yang ditandai dengan turunnya wahyu pertama, yaitu surah Al-Alaq ayat 1- 5 yang bila diterjemahkan, ayat tersebut berbunyi :

(1)   Bacalah dengan (menyebut) nama Tuhanmu Yang menciptakan

(2)   Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: dompetdhuafa.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x