Begini Cara Menghitung Total Kalori yang Harus Dibakar untuk Mendapat Berat Badan Ideal

- 8 Oktober 2021, 23:56 WIB
Ilustrasi menimbang asupan kalori harian untuk turunkan berat badan.
Ilustrasi menimbang asupan kalori harian untuk turunkan berat badan. /pexels.com/ Alexandr Podvalny

Baca Juga: Cara Defisit Kalori yang Ampuh Turunkan Berat Badan dan Hilangkan Perut Buncit untuk Body Goals

Maka untuk mencapai target harian, bisa mengurangi porsi makan sebanyak 500 kkal dan melakukan olahraga yang membakar hingga 500 kkal.

Denbgan begitu meskipun asupan kalori 2.400, tetap akan terjaga di level 1.400.

Secara logis, jika asupan kalori harian 3.000 kkal per hari, maka untuk menjaga target harus mengurangi asupan maupun berolahraga hingga 1.600 kkal per hari.

Kondisi tubuh manusia, sebenarnya melakukan pembakaran energi saat melakukan fungsi dasar tanpa berolahraga.

Baca Juga: Lima Gerakan dalam 10 Menit Untuk Bantu Kencangkan Perut Buncit

Ketika manusia bernapas, memompa darah, dan menjaga suhu tubuh, berpikir, hingga melawan inveksi atau kerja imunitas, energi juga dibakar secara alami.***

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah