Jangan Pernah Lewatkan Sahur Supaya Puasa Ramadhan Berkah, Ini Ajaran Sahur dari Rasulullah

- 8 April 2021, 16:10 WIB
Apakah puasa menjadi sah tanpa sahur dan mengucapkan niat?
Apakah puasa menjadi sah tanpa sahur dan mengucapkan niat? /

Sahur menjadi salah satu faktor penting untuk membantu seseorang bertahan tidak makan dan tidak minum selama waktu berpuasa.

Dengan sahur di pagi hari, tubuh kita akan menerima energi yang bisa digunakan untuk melakukan aktivitas di siang hari.

Selain itu, sebagai amalan sunah di bulan puasa tentu umat muslim dianjurkan untuk tidak melewatkan waktu sahur.

Baca Juga: Puasa Bukan Berarti Rebahan Sepanjang Hari, Coba Olahraga Ini untuk Tetap Bugar Selama Ramadan

Lantas bagaimanakah sahur yang dijalankan oleh Rasulullah sebagai suri tauladan bagi umat muslim.

Dikutip Kabar Wonosobo dari MakmooodPublisihing.com, inilah 5 tips menjalankan sahur ala Rasulullah.

Tidak Pernah Melewatkan Sahur

Banyak para ulama yang menyebutkan bahwa Rasulullah merupakan satu insan yang tidak pernah meninggalkan sahur.

Baca Juga: Sah, Vaksinasi Covid-19 Tidak Bikin Batal Puasa Ramadhan, Didukung Fatwa MUI

Disebutkan dalam sebuah Hadist Riwayat An Nasaa’i dan Ahmad bahwa seseungguhnya sahur adalah berkah yang Allah berikan, maka janganlah meninggalkannya.

Halaman:

Editor: Erwin Abdillah

Sumber: makmoodpublishing.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah